Saturday, January 28, 2017

Cara mudah menemukan referensi Tugas Akhir (TA) atau Scripsi

Cara mudah menemukan referensi Tugas Akhir (TA) atau Scripsi

Bingung cari judul TA/ scripsi ?
Hal tersebut juga mimin hadapi saat ini, sebelumnya mimin sudah lama tidak update disini. Dan kali ini mau share cara mudah untuk untuk menemukan referensi TA / scripsi. Ya ini juga bisa membantu klo masih bingung dengan judul TA/ scripsi. Sehari sebelum menulis artikel ini, mimin belum mendapat kan judul untuk scripsi.  Mimin masih mengumpulkan referensi yang bisa digunakan untuk bisa dijadikan judul sripsi nantinya. 

Pemikir Cerdas
Pada saat menulis artikel ini mimin sudah punya gambaran judul yang akan di ajukan nantinya. Gambaran judulnya masih buram sih hehehhe , tapi gambaran yang buram ini bakal mimin konsultasikan ke dosen terkait. Agar dapat gambaran yang jelas dan memastikan juga klo gambaran judul yang di dapat tadi itu masuk kedalam bobot dari sebuah sripsi. Masing -masing kampus tentu punya aturan tersendiri untuk pelaksanaan sripsi. Berhub di kampus mimin hanya boleh mengajukan judul sripsi 2 kali dalam satu semester, jika dari 2 pengajuan judul itu ditolak maka ga bisa sripsi di semester ini dan lanjutkan pada semester depan. Untuk menghadapi hal tersebut mimin  selalu konsultasikan dulu ama dosen terkait sebelum mengajukannya sebagai judul sripsi.

Ada banyak cara untuk mendapatkan referensi  TA/ sripsi , kali ini mimin share salah satunya. Cara ini cara yang mimin lakukan. Ya sebelum mencari referensinya mimin sarankan tanyakan dulu pada diri sendiri . Bidang apa yang benar disukai atau  bidang yang dikuasai / kemampuan kita untuk menyelesaikannya nanti. Klo asal cari aja ntr takutnya kitanya malah yang ga mampu untuk menyelesaikannya.

Coba masukkan referensi yang akan di cari pada pencarian di bawak ini. Pencarian ini akan mengarahkan ke scholar google.


Mudah-mudahan dapat membantu dalam mendapatkan referensi TA/scripsi. Tempat lain untuk dapatkan referensi bisa dengan mengunjungi e jurnal dari sebuah kampus. Disana ada banyak judul TA/ sripsi dari mahasiswanya. Kemaren itu mimin ada coba cari disini.
Tidak hanya untuk mencari referensi TA/sripsi tetapi juga bisa digunakan untuk mencari referensi tugas sekolah atau kampus.

Cara mudah menemukan referensi Tugas Akhir (TA) atau Scripsi

Blog Pemikir Cerdas sebagai media untuk berbagi informasi dan tutorial simple untuk dunia IT.

Comments

Masukan sahabat sangat berarti untuk perbaikan kedepannya.
EmoticonEmoticon